Desa Mekar Sari

Kecamatan Pasir Sakti
Kabupaten Lampung Timur - Lampung

Artikel

MUSYAWARAH SAMBUT HUT DESA KE-47

MUHAMAD BAYU RAMADAN, S.Pd.

22 28-0 21:44:38

270 Kali Dibaca

Senin (28/03/2022) Menyambut Hari Ulang Tahun Desa yang ke-47 Pemerintah Desa Mekar Sari Kecamatan Pasir Sakti bertempat Balai Desa Mekar Sari Kecamatan Pasir Sakti Kabupaten Lampung Timur mengadakan Kegiatan Musyawarah Desa tentang Rencana Pelaksanaan Kegiatan Ulang Tahun Desa yang Ke-47 yang akan diadakan dibulan Mei.  Acara Musyawarah dihadiri oleh Kepala beserta Perangkat Desa Mekar Sari, Ketua BPD dan LPM, Ketua RT, TP PKK, Serta Tokoh Masyarakat,  Pemuda Dan Karang Taruna Desa Mekarsari Pasir Sakti.

Kegiatan dipandu oleh Sekdes Gunawan yang diawali sambutan Kepala Desa Mekar Sari dalam sambutannya beliau berharap agar masyarakat ikut berpartisipasi dalam kegiatan dan Program Pemerintah Desa terutama pembangunan dibidang  jambanisasi yang dimulai pada bulan april mendatang. Supardi juga menegaskan bahwa APBDes tahun ini ada Alokasi Anggaran disektor Jambanisasi dengan jumlah Penerima 33 KPM. Data KPM calon penerima Program jambanisasi merupakan data yang telah peroleh dari kepala Dusun yang bekerja sama dengan RT beserta Kader kesehatan yang ada di Desa Mekar Sari. Saya berharap Seluruh Perangkat Desa terutama kepala Dusun dan RT dimasing-masing wilayah agar dapat memantau Kegiatan Pembangunan di sektor Jambanisasi agar tepat sasaran, tandasnya (28/03/2022).

Usai sambutan Kepala Desa dilanjutkan musyawarah yang dipimpin langsung oleh Ketua BPD Mekar Sari, Elia Purwito. Dengan hasil bahwa Ulang Tahun Desa Mekar Sari yang Ke-47 yang diadakan pada tanggal 27 Mei 2022 mendatang, adapun acara yang akan dilaksanakan dalam menyambut HUT Desa diantaranya Ruwatan Desa, Doa Bersama, Olahraga meliputi Pertandingan Bola Volley dan Sepak Bola antar Desa se Kecamatan Pasir Sakti. Namun, Kegiatan yang bersifat Umum masih menunggu Peraturan Pemerintah tentang Kepatuhan Kegiatan Kemasyarakatan dan Obyek Wisata Selama Masa Pandemi Virus Corona (Covid-19)  pada Bulan Mei mendatang. Elia Purwito berharap agar seluruh masyarakat di masing-masing Wilayah Dusun untuk menjaga Kebersihan dan Ketertiban Lingkungan, tuturnya.

Selesai acara Musyawarah, dilanjutkan sambutan oleh Ketua LPM Desa Mekar Sari, Supani. Beliau mengatakan kepada bahwa Ulang Tahun Desa Merupakan Hajat Desa yang dilaksanakan setiap tahun maka dari itu mari kita sambut Ulang Tahun Desa Kita yang ke-47 dengan lebih Giat Bergotong Royong dilingkungan Wilayah Dusun masing-masing terutama dibidang Kebersihan Lingkungan. (sigit)

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Statistik Desa

Aparatur Desa

Kepala Desa

SUPARDI

Sekretaris Desa

GUNAWAN

Kaur Umum

RESTONI, S.Kom.

Kaur Perencanaan

SITI NURMALA, S.Pd.I.

Kaur Keuangan

MUHAMMAD MALIKI, S.Pd.

Kasi Pemerintahan

ITA PURNAMI

Kasi Pelayanan

M. TOLHAH MANSUR

Kasi Kesra

SAMSUL HUDA

Kepala Dusun I

TONO

Kepala Dusun II

EKO SUPRAYITNO

Kepala Dusun III

MUHAMMAD NANGIMMUDIN

Kepala Dusun IV

SUSANTO

Kepala Dusun V

TURIMAN

Kepala Dusun VI

IIM TIHANI

Operator Smart Village

MUHAMAD BAYU RAMADAN, S.Pd.

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Mekar Sari

Kecamatan Pasir Sakti, Kabupaten Lampung Timur, 18

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 08:00:00 14:00:00
Selasa 08:00:00 14:00:00
Rabu 08:00:00 14:00:00
Kamis 08:00:00 14:00:00
Jumat 08:00:00 11:30:00
Sabtu Libur
Minggu Libur

Statistik Pengunjung

Hari ini:686
Kemarin:574
Total:256,445
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.221.133.22
Browser:Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.781.448.912,00RP 0,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 1.321.411.500,00RP 0,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp -202.500.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pendapatan

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.012.373.000,00RP 0,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 61.933.912,00RP 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 647.072.000,00RP 0,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 120.000,00RP 0,00

Lain-Lain Pendapatan Desa Yang Sah

AnggaranRealisasi
Rp 59.950.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 476.611.500,00RP 0,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 536.070.000,00RP 0,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 200.295.000,00RP 0,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 18.435.000,00RP 0,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 90.000.000,00RP 0,00

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-5.485759
Longitude:105.773604

Desa Mekar Sari, Kecamatan Pasir Sakti, Kabupaten Lampung Timur - Lampung

Buka Peta

Wilayah Desa